Rekomendasi Aplikasi Hotspot Terbaik

Saat ini perkembangan akan dunia teknologi sudah semakin pesat dan juga berkembang. Di zaman modern seperti saat ini, sudah ada banyak orang yang memang selalu bergantung pada sebuah konektivitas seperti internet. Semua orang pastinya membutuhkan internet untuk keperluan setiap hari baik untuk bekerja, untuk belajar, untuk mendukung aktivitas lain, hiburan dan lain sebagainya.

Pentingnya Penggunaan Internet Masa Kini

Jika membahas seputar dunia internet, pastinya beberapa orang tidak asing dengan sebutan WIFI. WIFI sendiri akan memungkinkan beberapa orang untuk bisa saling terhubung menggunakan internet meskipun tidak ada kabel atau nirkabel yang akan saling terhubung. Akan tetapi, bagaimana jika sebuah tempat tidak memiliki WIFI? Sedangkan kebutuhan akan internet saat ini selalu dibutuhkan untuk berbagai kepentingan.

Bahkan bagi beberapa orang yang sedang bekerja dari rumah atau WFH pasti akan membutuhkan akses internet yang bisa diakses kapan saja khususnya menggunakan WIFI itu sendiri. Sebagai salah satu cara untuk bisa tetap menggunakan dan mengakses internet dengan mudah, maka beberapa orang bisa memutuskan untuk menggunakan banyaknya pilihan aplikasi Hotspot terbaik yang bisa diakses kapan pun dengan mudah.

Pilihan-Pilihan Aplikasi Hotspot Terbaik

Solusi yang bisa dilakukan adalah membuat jaringan WIFI sendiri dengan memanfaatkan laptop maupun PC yang akan Anda gunakan. Beberapa aplikasi ini adalah beberapa aplikasi yang akan membantu beberapa orang untuk membuat hotspot di PC maupun laptop yang diantaranya sebagai berikut ini:

  • Connectify

Aplikasi pertama adalah aplikasi Connectify yang bisa digunakan dan dipasang di PC laptop maupun laptop dengan mudah. Bukan hanya itu saja, aplikasi ini juga sudah memiliki fitur interface yang sederhana sehingga akan memberikan kemudahan untuk digunakan bagi banyak orang apalagi bagi beberapa pemula. Apalagi aplikasi ini juga menjadi salah satu pilihan aplikasi yang tidak akan memakan banyak memori atau penyimpanan internal dari laptop atau PC yang akan digunakan.

  • Virtual Router

Aplikasi kedua adalah aplikasi Virtual Router. Aplikasi ini bahkan membantu untuk beberapa orang untuk membuat jaringan WIFI tanpa menggunakan router. Aplikasi ini adalah aplikasi yang juga menyediakan system interface yang bersahabat dan juga mudah untuk digunakan. Aplikasi ini sendiri juga tidak menggunakan background prosess yang akan meminimalisir memori PC yang akan digunakan.

  • MaryFi

Aplikasi berikutnya adalah aplikasi MaryFi. Aplikasi ini menjadi aplikasi yang juga cukup ringan sehingga tidak akan membuat ruang penyimpanan di laptop atau PC akan terasa penuh. Pada aplikasi ini juga akan menyediakan akses untuk membuat jaringan WIFI dengan mengandalkan laptop yang dimiliki. Aplikasi ini juga bisa digunakan sebagai repeater untuk membuat jaringan WIFI di beberapa titik tertentu.

  • Baidu WiFi Hotspot

Aplikasi berikutnya adalah aplikasi Baidu WiFi Hotspot. Aplikasi ini menjadi aplikasi WIFI Hotspot yang bisa digunakan pada laptop atau PC yang Anda miliki. Pada aplikasi ini juga menyediakan beberapa fitur yang akan memudahkan untuk para penggunannya. Untuk salah satu keunggulan atau fitur yang disediakan pada aplikasi ini adalah freeware, track table dan juga blacklist.

Demikianlah beberapa pilihan-pilihan aplikasi yang bisa digunakan untuk membantu dalam pencadangan internet. Beberapa aplikasi di atas adalah Sebagian saja dari aplikasi yang bisa membantu dalam aktivitas Anda dengan kebutuhan akan internet. Beragam informasi dan cara pakai dari beberapa aplikasi di atas masih bisa Anda dapatkan di website digital dan teknologi informasi yang lengkap yaitu website Alkisah News.